Lyrics of Satu-Satunya - Hivi!

Satu-Satunya - Hivi!
Song information On this page you can find the lyrics of the song Satu-Satunya, artist - Hivi!
Date of issue: 12.11.2019
Song language: Indonesian

Satu-Satunya

(original)
Kamu bilang aku tak sama
Tak seperti saat pertama
Aku bilang mungkin pikiranmu saja
Kamu bilang ku tak peduli
Tak seperti pertama kali
Aku bilang janganlah ragu sendiri
Mengapa, mengapa oh mengapa
Banyak keraguan dalam hatimu, oh kasih
Dengarkanlah, hanya kamulah satu-satunya
Di antara yang pernah singgah di relung jiwa
Dan takkan pernah lagi ada manusia lainnya
Sudah cukup satu, hanya kamulah satu-satunya
Kamu bilang kamu berubah
Dulu kurus sekarang gajah
Aku bilang semua manusia berubah
Mengapa, mengapa oh mengapa
Banyak keraguan dalam hatimu, oh kasih
Dengarkanlah, hanya kamulah satu-satunya
Di antara yang pernah singgah di relung jiwa
Dan takkan pernah lagi ada manusia lainnya
Sudah cukup satu, hanya kamulah satu-satunya
Manusia diciptakan berpasang-pasangan
Untuk saling mencinta, untuk saling percaya
Dengarkanlah, hanya kamulah satu-satunya
Di antara yang pernah singgah di relung jiwa
Dan takkan pernah lagi ada manusia lainnya
Sudah cukup satu, hanya kamulah satu-satunya
Tak akan pernah lagi ada manusia lainnya
(translation)
You say I'm not the same
Not like the first time
I said maybe it's just your mind
You said I don't care
Not like the first time
I said don't doubt yourself
Why, why oh why
There are many doubts in your heart, oh love
Listen, you are the only one
Among those who have stopped in the recesses of the soul
And there will never be another human
One is enough, you are the only one
You said you changed
Once thin, now an elephant
I said all humans change
Why, why oh why
There are many doubts in your heart, oh love
Listen, you are the only one
Among those who have stopped in the recesses of the soul
And there will never be another human
One is enough, you are the only one
Humans are created in pairs
To love each other, to trust each other
Listen, you are the only one
Among those who have stopped in the recesses of the soul
And there will never be another human
One is enough, you are the only one
There will never be another human
Translation rating: 5/5 | Votes: 1

Share the translation of the song:

Write what you think about the lyrics!

Other songs of the artist:

NameYear
Jatuh, Bangkit Kembali! 2019
Musim Hujan 2019
Patung Batu 2019
Bahagia 2019
Siapkah Kau 'Tuk Jatuh Cinta Lagi ft. HIVI 2015
Teman Sejati 2019
Tersenyum, Untuk Siapa? 2019
Persaudaraan ft. Nikita Dompas 2019
Bumi Dan Bulan 2019
Pelangi 2016
Apa Adanya 2017
Curi - Curi 2012
Remaja 2017
Dear Friends 2012
Mata Ke Hati 2012
Kereta Kencan 2017
Orang Ke 3 2012
Khayalan 2012
Pemuda 2019
Merakit Perahu 2017