
Date of issue: 28.10.2015
Song language: Malay
Tanpa Karena(original) |
Ku tak peduli kalau kau bukan yang termanis |
Ku tak peduli kalau kau bukan yang terpintar |
Kau istimewa walau terkadang menyebalkan |
Ketidaksempurnaanmu menyempurnakanku |
Kita punya seribu alasan untuk menyudahi |
Kita punya sejuta alasan untuk melanjutkan |
Rasa ini tak kenal kedaluwarsa |
Tak perlu selamanya, cukup sampai ujung usia |
Lewati susah-senang pantang menyerah |
Karena aku menyayangimu tanpa karena |
Kelak tatkala usia kita delapan puluh |
Dan tidak mampu lakukan apa-apa lagi |
Uban keriput memenuhi kepala kita |
Ku 'kan menemanimu di kursi goyang |
Kita bercerita tentang masa muda |
Rasa ini tak kenal kedaluwarsa |
Tak perlu selamanya, cukup sampai ujung usia |
Lewati susah-senang pantang menyerah |
Karena aku menyayangimu tanpa karena |
Menjadi orang pertama kulihat setelah bangun |
Menjadi orang terakhir kulihat sebelum tidur |
Rasa ini tak kenal kedaluwarsa |
Tak perlu selamanya, cukup sampai ujung usia |
Lewati susah-senang pantang menyerah |
Karena aku menyayangimu tanpa karena |
Tak perlu selamanya, cukup sampai ujung usia |
Lewati susah-senang pantang menyerah |
Karena aku menyayangimu tanpa karena |
(translation) |
I don't care if you're not the sweetest |
I don't care if you're not the smartest |
You are special even if you are annoying sometimes |
Your imperfections make me perfect |
We have a thousand reasons to end |
We have a million reasons to continue |
This taste never expires |
It doesn't have to be forever, just until the end of life |
Go through the hard times without giving up |
Because I love you without reason |
Later when we are eighty |
And unable to do anything else |
Wrinkled gray hair fills our heads |
I will accompany you in the rocking chair |
We talk about youth |
This taste never expires |
It doesn't have to be forever, just until the end of life |
Go through the hard times without giving up |
Because I love you without reason |
Be the first person I see after waking up |
Be the last person I see before going to bed |
This taste never expires |
It doesn't have to be forever, just until the end of life |
Go through the hard times without giving up |
Because I love you without reason |
It doesn't have to be forever, just until the end of life |
Go through the hard times without giving up |
Because I love you without reason |